Financial Statement dan
Financial Reporting
Financial
Statement atau Laporan Keuangan adalah
catatan informasi keuangan suatu perusahaan pada suatu periode akuntansi yang dapat digunakan untuk
menggambarkan kinerja perusahaan tersebut.
Ada 5 jenis Laporan
Keuangan yaitu :
- Laporan Laba Rugi,
- Neraca,
- Laporan Perubahan Ekuitas,
- Laporan Arus Kas
- dan Catatan Atas Laporan Keuangan.
Kelima
laporan keuangan tersebut hanyalah salah satu medium dalam penyampaian informasi, dan
kelima tersebut termasuk dalam hanya bentuk Laporan Keuanganya saja.
Financial Reporting atau Pelaporan Keuangan adalah segala aspek
yang berkaitan dengan penyediaan dan peyampaian informasi keuangan. Aspek-aspek
tersebut antara lain lembaga yang terlibat (misalnya penyusunan standar, badan
pengawas dari pemerintah atau pasar modal, organisasi profesi, dan entitas
pelapor), peraturan yang berlaku pada (generally accepted accounting
principles/GAAP). proses
Financial Reporting sebenarnya akan memunculkan beberapa Laporan baru dan bukan
hanya sebuah proses kegiatan penyampaian Laporan Keuangan. Dan digunakan untuk
Pelaporannya suatu Perusahaan.
Contoh
Financial Statement:
Contoh
Financial Report: